Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Review: Xiaomi Redmi 5A, Babak Baru Smartphone Murah
SHARE:

Performa Kencang untuk Kelas Menengah Kombinasi antara chipset Qualcomm Snapdragon 425 dan RAM 2 GB membuat performanya cukup lancar saat membuka berbagai aplikasi multimedia. Hanya saja, ketika pada beberapa aplikasi maupun game yang cukup berat, kinerjanya terasa sedikit tersendat-sendat. Di sisi lain, performa pemroses grafis yang dimiliki oleh Snapdragon 425 tergolong cukup baik untuk smartphone kelas menengah. Berkat GPU Adreno 308, game berat seperti Asphalt 8 bisa dijalankan dengan mulus pada konfigurasi medium. Sementara pada konfigurasi very high, masih terasa sedikit tersendat-sendat. Untuk kebutuhan multimedia seperti menonton film, membuat video, dan mendengarkan musik terasa cukup lancar. Sedangkan untuk kemampuan multitasking, smartphone ini mampu menjalankan beberapa aplikasi ringan secara bersamaan dengan mulus. Contohnya saja, WhatsApp, Google Chrome, dan beberapa aplikasi media sosial seperti Facebook dan Twitter. Berikut beberapa hasil pengujian dengan menggunakan beberapa aplikasi benchmark, seperti AnTuTu versi 6, Geekbench 4 dan PCMark.

Prev Next Page 6 of 7
SHARE:

Popularitas Earbuds Bikin Apple Suntik Mati Adaptor Lightning ke 3.5mm?

Samsung Galaxy Ring Tahan hingga 21 Hari, Intip Fiturnya